12 Oktober 2012

Rapling

Beberapa waktu lalu, saya diajak teman buat raplingan. Sering lihat yang beginian sih kalo kebetulan lewat di jembatan Babarsari kalo sore-sore. Dan juga saya belum pernah mencoba yang gini ini :D Lokasi raplingnya sendiri di jembatan Siluk, daerah Imogiri, Bantul, deket sama kebun buah Mangunan.

Pemandangan kali Oya dari atas jembatan.
Melayang.
Persiapan mau turun.
Nyampe tengah-tengah.
Ini dia yang sebenarnya latihan rapling.
Mas Instrukturnya.
Mbak-mbaknya nggak mau kalah.
Kayaknya raplingnya makin seru kalo makin tinggi.
Jadi tau alat-alat buat beginian: talinya disebut carabiner, logam pengaitnya carmantel, cantolannya figure 8, dan dudukannya disebut harnes.
Bagian bawah jembatan Siluk.
Tali temali kayak gini emang pengetahuan yang bisa digunakan sepanjang masa. Walaupun sepertinya sepele dan membosankan, namun ternyata bisa seru dan sangat berguna.

Related Post



Tidak ada komentar: